Serba Serbi
Buang Sampah Saat Car Free Day Jakarta Didenda Rp400 Ribu!
Akhir-akhir ini Dinas Lingkungan Hidup atau DLH DKI Jakarta melaksanakan operasi tangkap tangan alias OTT terhadap masyarakat yang buang sampah sembarangan.
Fajar/Rian Raih Gelar Pertamanya di Level Super 1000 BWF
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto berhasil mendapat gelar pertamanya di level super 1000 BWF usai menjadi juara di Malaysia Open 2023.
Gerai atmos di PIM 2 Hadirkan Pengalaman Baru Saat Belanja
Setiap kali membuka gerai baru, atmos Indonesia selalu menghadirkan suatu hal istimewa untuk para pengungjungnya I-Listeners!
Ini Dia Maskapai Favorit Orang Indonesia!
Pada saat melakukan perjalanan jauh, pesawat menjadi moda transportasi pilihan masyarakat karena bisa menghemat waktu dan tenaga.
PPHAM Bentukan Jokowi Sebut Tiga Penyebab Pelanggaran HAM Berat
Belum lama ini Presiden Joko Widodo membentuk tim Penyelesaian Non-yudisial Pelanggaran Hak Asasi Manusia Berat Masa Lalu atau PPHAM.
Nama-nama Calon Ketua Umum PSSI yang Akan Gantikan Mochamad Iriawan
Pada 16 Februari 2023 mendatang, PSSI akan menggelar Kongres Luar Biasa atau KLB untuk pemilihan ketua umum baru menggantikan Mochamad Iriawan. Digelarnya oleh PSSI akibata Tragedi Kanjuruhan pada 1 Oktober 2022.
Pasar Kue Subuh Senen Jaya Bukan Ditutup Tapi Cuma Direlokasi
Sebelumnya, ramai dimedia sosial jika Pasar Kue Subuh yang sudah ada di Pasar Senen sejak lama ini bakal tutup untuk selamanya
Korlantas Polri Berencana Terbitkan Buku Panduan Ujian SIM
Korps Lalu Lintas atay Korlantas Polri berencana terbitkan buku panduan ujian SIM yang akan dibuat dalam dua model, yaitu buku cetak dan buku elektronik.
Tito Karnavian: Pemilu Digelar 14 Februari 2024, Tidak Ada Agenda Lain
Tito Karnavian selaku Menteri Dalam Negeri menegaskan bahwa pemerintah tetap akan melaksakan pemilu hasil kesepakatan awal DPR.
Daftar Lengkap Iuran BPJS Kesehatan Tahun 2023!
Setelah uji coba penghapusan kelas BPJS Kesehatan yang dilakukan sejak Juli 2022, membuat masyarakat bertanya-tanya mengenai iurannya di tahun 2023.