Intermezzo

Paddington: Petualangan Si Beruang Menggemaskan

Film yang diadaptasi dari novel karya Michael Bond ini bisa mengisi liburan Natal dan tahun baru Anda bersama keluarga. Judulnya Paddington. Berkisah mengenai pertualangan seekor beruang menggemaskan dalam mencari keluarga baru di kota London, Inggris.

J-Rocks Rilis Album Berkonsep Baru Tahun Depan

Band J-Rocks berencana merilis album baru mereka pada 2015. Grup musik beraliran rock yang digawangi Iman Taufik Rachman [vokal, gitar], Swara Wima Yoga [bass], Sony Ismail Robbayani [gitar] dan Anton Rudy Kelces [drum] ini menjanjikan projek anyar mereka ini bakal mengusung konsep berbeda.

Hangout Asyik di Melly’s Garden Bar & Resto

I-Listeners sedang mencari tempat hangout asyik untuk menghabiskan waktu bersama teman-teman? Melly's Garden Bar & Resto mungkin bisa menjadi pilihan untuk menghilangkan kepenatan dari rutinitas sehari-hari.

IRADIO KESEHATAN AIRPUTIH

Tambahkan Memori dengan Minum Air Putih

I-Listeners, tentu Anda tahu bahwa sebagian besar tubuh Anda mengandung air.

#PuasaDiIradio Eps 1: Rama dan Kamal ngapain sih mepet-mepetan?

#PuasaDiIradio episode 1 udah dimulai. Lucu I-Listeners...
sangria13

SanGria Swimming Pool

I-Listeners, kali ini kita jalan-jalan ke daerah Bandung Atas, ya. Untuk Anda yang suka berenang dan akan membawa sang buah hati, Anda harus mencoba tempat renang di SanGria Resort and Spa Lembang.

10549880 622746711166676 600393038 a

Melihat Keindahan Busana Muslim Indonesia di Ramadhan Runway

Bagi I-Listeners yang menyukai acara peragaan busana, atau tertarik pada dunia hijab, atau juga yang ingin mencari busana untuk lebaran nanti, ada satu...
IrFM-kerang kiloan

Menikmati kerang kiloan Pak Rudi

Rekomendasi tempat untuk penggemar seafood.
IRADIO INFOINDO BENTENG MAKASSAR

Benteng Somba Opu

Di Makassar pun tidak hanya menjadi sebuah tempat wisata dan kuliner, tetapi juga menjadi salah satu tempat bersejarah di Indonesia.

IRADIO KESEHATAN MUSIK

Manfaat Musik Untuk Kesehatan Anda

I-Listeners, ternyata musik tidak hanya mampu untuk menemani dan menghibur Anda. Dalam topik pagi-pagi ini yang bericara tentang musik, bersama Bang Rafiq dan Thya Said, mereka pun membandingkan beberapa lagu yang dinyanyikan oleh dua musisi yang berbeda gendernya.

Baca Juga