Musik

album JRocks-Road-to-Abbey

J-Rocks Siapkan Persembahan Satu Dekade

Band tanah air beraliran Japanese rock, J-Rocks dikabarkan akan mempersembahkan karya terbaik mereka setelah satu dekade bermusik dalam album, buku dan konser bagi penggemar mereka yang disebut J-Rockstar

IrFM-musik-noah rilis empat album

Band Noah Akan Rilis 4 Album Sekaligus

Gebrakan baru datang dari group band Noah. Setelah sukses dengan album sebelumnya yang bertajuk Seperti Seharusnya, kali ini band yang digawangi Ariel ,...
konser-30-tahun-yovie-widianto

Yovie Gelar Konser Tiga Dekade Bersama Personel The Corrs dan Rick...

Setelah tiga dekade berkiprah di industri musik Indonesia, Yovie Widianto akan menggelar sebuah konser bertajuk 'Irreplaceable' di Jakarta Convention Centre (JCC), Senayan, Jakarta, Selasa (24/9). Yovie bakal menggandeng salah satu violis The Corrs, Sharon Corr dan Rick Price yang merupakan musisi tenar asal Australia, dalam konser ini

17 musisi terkenal tampil bareng dalam satu panggung

Secara bersama, ke-17 musisi tersebut bernyanyi satu single khusus dengan judul "Kebebasan".
element band

Element Siapkan Konser Akbar Setelah 5 Tahun Vacum

Band Element kembali meramaikan pentas musik tanah air setelah hampir 5 tahun mengalami masa vakum. Dalam konferensi persnya di Kemang, Jakarta, kemarin band yang digawangi Ferdy Taher (vokalis), Didi Riyadi (drummer), Ibank (bassist), Fajar (keyboardist), dan Adhit (gitaris) optimis bisa tampil kembali lewat konser yang akan digelarnya di Jakarta

Drew Garap Video Klip Pakai Ponsel

Band beraliran pop enerjik asal Jakarta, Drew menjajal terobosan baru dalam penggarapan video klip untuk single anyarnya "Tak Sengaja".

Ballads of the Cliche akhirnya luncurkan album baru

Ballads of the Cliche setelah sembilan tahun vakum.

Joey Alexander sukses gelar konser di Jakarta

Musisi muda Joey Alexander menggelar konsernya di JIEXPO Kemayoran.
Melanie Subono-Sara Wijayanto

Melanie Subono Gandeng Sara Wijayanto Luncurkan “Rokenrol”

Penyanyi Melanie Subono yang cukup lama tidak terdengar kabarnya, ternyata sedang menggarap sebuah band yang ia berinama Rokenrol. Dia menggandeng Sara Wijayanto untuk melancarkan aksi ngeband-nya. Sara dikenal selain sebagai model juga pernah menjadi backing vocal band Slank

IrFM-Musik-Sandhy Sondoro

Vulnerability, Album Terbaru Sandhy Sondoro

Sukses merilis 4 album musik sejak 2008 lalu, tahun ini penyanyi, pencipta lagu, sekaligus pemain gitar, Sandhy Sondoro mengeluarkan album terbarunya yang berjudul...