I-Fakta Jogja
Stok Vaksin Polio Suntik di DIY Kosong Akibat Keterlambatan Pengiriman
DIY Gelar Pesta Nusantara
30 Miliar Rupiah untuk Perbaikan Infrastruktur
Bulog DIY Tidak Impor Beras dari Thailand
Pemkot Yogyakarta Kaji Kebutuhan Anggaran Penataan Malioboro
Masyarakat Sulap Lahan Pasir Jadi Tambak
Kulon Progo, 17/3 - Masyarakat kawasan Pantai Trisik Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, menyulap lahan pasir menjadi kolam tambak udang yang hasil budi dayanya diekspor ke Amerika dan Cina
Alih Pemanfaatan Transjogja
Yogyakarta, 10/3 - Pemerintah Kota Yogyakarta segera mengirimkan surat ke Kementerian Perhubungan untuk memperoleh jawaban atas permintaan pemerintah daerah guna mengubah pemanfaatan Transjogja menjadi bus sekolah.
Akuntan Berperan Wujudkan “Good Corporate Governance”
Yogyakarta, 6/3 - Akuntan mempunyai posisi penting dan peran yang signifikan untuk mewujudkan "good corporate governance", kata pengamat ekonomi dari Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia Jakarta Achmad Baraba.
Legislator: Pertumbuhan Penduduk Harus Dibarengi Peningkatan SDM
Bandung, 5/3 - Anggota Komisi A DPRD Jawa Barat Azhar Aung mengatakan, Pemprov Jabar harus memiliki konsep agar laju pertumbuhan penduduk di Jawa Barat bisa dibarengi dengan peningkatan kualitas sumber daya manusianya (SDM).
Lulusan SLB Harapkan Pengakuan di Dunia Kerja
Bantul, 5/3 - Siswa lulusan Sekolah Luar Biasa Negeri 1 Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengharapkan pengakuan dari masyarakat terhadap kemampuan dan keterampilan mereka sehingga dapat diterima dalam dunia kerja.