I-Fakta Jogja
Dintib Yogyakarta Kembali Bongkar Paksa Menara Telekomunikasi
Yogyakarta, 6/11 - Dinas Ketertiban Kota Yogyakarta kembali membongkar paksa menara telekomunikasi untuk keempat kalinya pada 2013, kali ini berlokasi di Jalan Sorosutan nomor 25 Kecamatan Umbulharjo Yogyakarta
Jual Beli Jawaban Ujian Nasional
Ombudsman Republik Indonesia Perwakilan DIY-Jawa Tengah menerima aduan jual beli kunci jawaban Ujian Nasional tingkat SMA/SMK/MA dari salah satu sekolah penyelenggara ujian di Banyumas, Jawa Tengah.
Pesawat Latih TNI AU Alami Gangguan Pendaratan
Sleman, 23/8 - Pesawat latih milik TNI AU yang dipiloti siswa Sekolah Penerbang Adisutjipto, Jumat pagi sempat mengalami gangguan dalam pendaratan sehingga penerbangan komersial di Bandara Internasional Adisutjipto Yogyakarta ditutup beberapa saat.
135 Warga Yogyakarta Diminta Rekam Ulang e-KTP
Yogyakarta, 23/10 - Sebanyak 135 warga Kota Yogyakarta yang telah merekam kartu tanda penduduk elektronik diminta melakukan perekaman ulang karena kartu tidak bisa dicetak.
Masyarakat Diminta Berani Laporkan Kasus Narkoba
Yogyakarta, 22/8 - Badan Narkotika Nasional Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta meminta masyarakat di daerah setempat memiliki keberanian melaporkan kasus penyalahgunaan narkotika dan obat terlarang yang terjadi di lingkungan masing-masing.
MKH-MK Dorong KPK Segera Berikan Jadwal Pemeriksaan
Yogyakarta, 22/10 - Anggota Majelis Kehormatan Hakim Mahkamah Konstitusi (MKH-MK) Mahfud MD mendorong Komisi Pemberantasan Korupsi untuk segera memberikan jadwal pemeriksaan terhadap Akil Mochtar
Motif Batik Campuran Jadi Andalan
Calon Menantu Sultan Jalani Prosesi Nyantri
Yogyakarta, 21/10 - Calon menantu Sri Sultan Hamengkubuwono X, KPH Natanegara, menjalani prosesi nyantri di Bangsal Kesatrian Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat, Senin, sebagai awal rangkaian acara pernikahan agung
Pemkot Tanda Tangani Surat Pembongkaran Menara Selular
Yogyakarta, 17/10 - Pemerintah Kota Yogyakarta menandatangani surat peringatan dan pemberitahuan eksekusi menara selular di Suryodiningratan yang melanggar izin sehingga pemilik atau pengelola menara memiliki kewajiban untuk membongkarnya maksimal tiga hari kedepan
Empat TPS Lakukan Pemungutan Suara Ulang
Komisi Pemilihan Umum Daerah Istimewa Yogyakarta menyatakan akan melaksanakan pemungutan suara ulang untuk empat tempat pemungutan suara di daerah setempat pada Minggu, 13 April 2014.