Ketua majelis Hakim Mateus Samiadji mengatakan sidang ditunda sampai kamis minggu depan karena terdakwa masih sakit .
“hakim juga akan mengeluarkan penetapan pembantaran terhadap Wawan, karena ia harus menjalani perawatan di rumah sakit”, ujar Mateud.
Menurut Mateus, dengan pembantaran ini, masa tahanan Wawan tidak akan dihitung. I-Listeners, sebelumnya Wawan didiagnosa sakit demam berdarah menjelang sidang perdananya Senin minggu ini. Wawan disangka menyuap dan melakukan pencucian uang terkait sengketa pilkada di Mahkamah Konstitusi.





![Cerita di Balik Syuting Petualangan Sherina 2! [NGOBROL BARENG] Cerita di Balik Syuting Petualangan Sherina 2! [NGOBROL BARENG]](https://iswaranetwork.com/wp-content/uploads/2023/10/Cerita-di-Balik-Syuting-Petualangan-Sherina-2-NGOBROL-BARENG-180x135.webp)











