Warga Miskin Kota Bandung Peroleh BLT Bersyarat Tahun Ini

65
0

Dikutip dari situs News Detik dot com, Anggota Komisi VIII DPR RI, Ledia Hanifa mengatakan, BLT bersyarat diberikan untuk ibu hamil, balita, anak sekolah, juga pemegang jamkesmas. Uang tersebut nantinya ditujukan untuk transport anak sekolah dan transport untuk berobat.

Ia menambahkan, program ini sudah berjalan sejak tahun 2006. Kabupaten Bandung sudah menerima BLT Bersyarat sejak tahun 2006 dan untuk Kabupaten Bandung Barat sejak 2009, sementara Kota Bandung baru akan menerima tahun ini.

Post Author

LEAVE A REPLY